Dasar Mikrokontroler
Mikrokontroler adalah sebuah komponen elektronika yang berupa IC (intergrated circuit) yang bisa berfungsi sebagai komputer tetapi dalam ukuran minimum. Kata "Mikrokontroler" merupakan serapan dari kata bahasa inggris "Microcontroller" yang merupakan gabungan dari dua kata yaitu Micro dan Controller. Kata micro berarti ukuran yang sangat kecil yaitu sepersatujuta dan kata Controller berarti pengendali. Mikrokontroler berarti sebuah unit pengendali dalam ukuran yang sangat kecil.
Baca Selengkapnya »
Baca Selengkapnya »
0 Response to "Dasar Mikrokontroler"
Post a Comment